Jurnal Manajemen dan Bisnis Performa https://journals.unisba.ac.id/index.php/performa <div id="journalDescription"> <div><strong>Jurnal manajemen dan bisnis (Performa)</strong> ISSN <a title="ISSN Cetak" href="https://issn.brin.go.id/terbit/detail/1180427334" target="_blank" rel="noopener">1829-8680</a> | E-ISSN <a title="ISSN Online" href="https://issn.brin.go.id/terbit/detail/1504748059" target="_blank" rel="noopener">2599-0039</a> adalah jurnal ilmiah yang diterbitkan oleh Program Studi Manajemen dan UPT Publikasi Ilmiah Universitas Islam Bandung dua kali dalam satu tahun, yakni pada Bulan Maret dan Bulan September. <strong>Jurnal manajemen dan bisnis (Performa)</strong> menerbitkan artikel dengan fokus Manajemen. Adapun ruang lingkup tema artikel dalam jurnal ini adalah manajemen, marketing, SDM, Keuangan, Operasional, dan Kewirausahaan.</div> <p>Semua naskah yang masuk dalam jurnal ini akan di-<em>review</em> menggunakan sistem<em> double-blind review</em> oleh 2 orang mitra bebestari secara anonim, dimana identitas penulis dan mitra bestari dirahasiakan. Setiap penulis harus mengirimkan artikel sesuai pedoman penulisan dan <em>submit</em> artikel pada halaman <a href="https://ejournal.unisba.ac.id/index.php/performa">http://journals.unisba.ac.id/index.php/performa</a>.</p> </div> UPT Publikasi Ilmiah UNISBA en-US Jurnal Manajemen dan Bisnis Performa 1829-8680 HARGA DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN ULANG DENGAN KEPUASAN KONSUMEN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING https://journals.unisba.ac.id/index.php/performa/article/view/3272 <p>Di era digital banyak faktor-faktor yang mempengaruhi keputusan pembelian ulang di pasar perjalanan online, karenanya business ditantang untuk dapat terus mempelajari pasar dan faktor yang mempengaruhinya. Penelitian ini bertujuan untuk meneliti bagaimana harga dan kualitas layanan mempengaruhi keputusan pembelian ulang di <em>platform </em>Traveloka, dengan kepuasan konsumen sebagai faktor penengah, di Universitas Darussalam Gontor. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan sampel sebanyak 114 responden melalui <em>purposive sampling</em> dengan syarat telah melakukan lebih dari satu transaksi. Analisis data dilakukan dengan menggunakan <em>path analysis</em>. Hasil penelitian menunjukkan bahwa harga dan kualitas layanan secara langsung berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan konsumen. Selain itu, harga dan kepuasan konsumen juga berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian ulang. Meskipun kualitas layanan berpengaruh positif, namun tidak signifikan terhadap keputusan pembelian ulang. Analisis jalur menunjukkan bahwa kepuasan konsumen tidak berperan sebagai variabel intervening antara harga dan keputusan pembelian ulang, serta antara kualitas layanan dan keputusan pembelian ulang.</p> Hamidah Tussifah Saniyah Konita Ulul Albab Gina Atikah Hasni Copyright (c) 2024 Gina Atikah Hasni, Hamidah Tussifah, Saniyah Konita Ulul Albab https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 2024-09-25 2024-09-25 21 2 114 132 10.29313/performa.v21i2.3272 PENGARUH TRANSFORMATIONAL LEADERSHIP, WORK ENVIRONMENT, ORGANIZATIONAL CULTURE TERHADAP EMPLOYEE PERFORMANCE DENGAN JOB SATISFACTION SEBAGAI VARIABEL MEDIASI https://journals.unisba.ac.id/index.php/performa/article/view/4187 <p>Rendahnya kinerja karyawan di 5 perusahaan terpilih dengan jumlah KBLI terbanyak di Kota Batam diindikasikan dengan rendahnya pertumbuhan industri pengolahan manufaktur. Penurunan pertumbuhan industri manufaktur disebabkan oleh kinerja karyawan yang semakin menurun. Fenomena tersebut mendorong penelusuran lebih lanjut untuk mengungkap mengapa kinerja karyawan tergolong rendah.&nbsp; Data penelitian dikumpulkan melalui metode kuantitatif, dengan menggunakan teknik <em>purposive sampling</em> untuk menentukan sampel penelitian. Teknik pengambilan sampel menggunakan Hair et al. (2016) dengan total responden yang mengisi adalah sebanyak 301 dengan jumlah pernyataan kuesioner sebanyak 26. Data penelitian ini dikumpulkan secara primer melalui penyebaran kuesioner online menggunakan Google Form. Data yang terkumpul kemudian diolah menggunakan program SPSS dan SPLS. Hasil yang didapat adalah <em>Transformational Leadership, Organizational Culture, </em>dan<em> Work Environment</em> mempengaruhi <em>Employee Performance</em>, dan <em>Job Satisfaction</em> berpengaruh sebagai variabel mediasi. Implikasinya adalah perusahaan dapat meningkatkan gaya kepemimpinan transformasional, mengembangkan budaya baik dalam perusahaan, dan menciptakan lingkungan kerja yang baik yang dapat mempengaruhi kinerja karyawan dalam perusahaan.</p> Dhita Hafizha Asri Asri Nova Elisa Nova Copyright (c) 2024 Dhita Hafizha Asri Asri, Nova Elisa Nova https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 2024-09-25 2024-09-25 21 2 133–153 133–153 10.29313/performa.v21i2.4187 THE ADOPTION OF BUSINESS DIGITALIZATION BY SMEs: A CASE STUDY IN BANDUNG https://journals.unisba.ac.id/index.php/performa/article/view/4436 <p><em>The objective of this study is to investigate the the existing practice of business digitalization by SMEs in Bandung. There were qualitative techniques employed in conducting the research, which mainly consisted of several interviews with small scale enterprise owners cutting across different sectors. The findings show that digital enterprises are responsible for significant improvements in business operations and financial results. However, there are still some challenges including high costs at initiation stage and inadequate employee skills required. According to research affordable technology solutions and training employees can be effective approaches to mitigate these obstacles thereby improving Small Medium Enterprises benefits from going digital.</em></p> Ferdi Z Azan Hantoro Ksaid Notolegowo Nurfahmiyati Nunung Nurhayati Copyright (c) 2024 Hantoro Ksaid Notolegowo, Ferdi Z Azan, Nurfahmiyati, Nunung Nurhayati https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 2024-09-25 2024-09-25 21 2 154–160 154–160 10.29313/performa.v21i2.4436 ANALISIS PERILAKU PEMBELIAN IMPULSIF PADA KONSUMEN ONLINE DI PROVINSI JAMBI https://journals.unisba.ac.id/index.php/performa/article/view/4441 <p><em>This research aims to find the variable that influences impulsive buying behavior for online customers in Jambi province. The model used for this research is Stimulus-organism-respond model. There are 2 independent variables, 2 mediating variables and 1 dependent variable interpret Stimulus-organism-respond model. To test the model this research used Structural Equation modelling. The result shows the variable that influences impulsive buying behavior of Jambi province buyers is arousal. SMEs in Jambi can develop more strategies to encourage the arousal of online customer such creating a periodical sales discount with the aim of the program to gain impulsive buying behavior from customer arousal and increasing sales from that behavior.</em></p> Irfan Hassandi Mardiana R Hanan Laras Sabrina Herry Mulyono Felyx Marcelino Copyright (c) 2024 Irfan Hassandi, Mardiana R, Hanan Laras Sabrina, Herry Mulyono, Felyx Marcelino https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 2024-09-25 2024-09-25 21 2 161–174 161–174 10.29313/performa.v21i2.4441 ENHANCING CUSTOMER SATISFACTION FOR WINTERHALTER DISHWASHERS https://journals.unisba.ac.id/index.php/performa/article/view/4446 <p><em>This study investigates the influence of product quality, after-sales service quality, and price perception on brand trust, mediated by customer satisfaction. Data was collected from 285 Winterhalter dishwasher customers using a purposive sampling method and a Likert scale questionnaire from December 2023 to February 2024. Employing Structural Equation Modeling (SEM) via SmartPLS, the analysis reveals that product quality, after-sales service quality, and price perception significantly impact customer satisfaction and brand trust, both directly and indirectly through customer satisfaction. High product quality enhances customer satisfaction and brand trust, while reliable after-sales service contributes positively to both. Competitive price perceptions that align with product value also boost satisfaction and trust. Managerially, businesses should prioritize continuous product innovation, robust after-sales services, and strategic price management to improve perceived value. These strategies are essential for achieving higher customer satisfaction and building strong brand trust, ultimately supporting sustainable growth and increased market share</em></p> Ryan Akmal Arisandi Etty Nurwati Agus Riyanto Copyright (c) 2024 Ryan Akmal Arisandi, Etty Nurwati, Agus Riyanto https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 2024-09-25 2024-09-25 21 2 175–187 175–187 10.29313/performa.v21i2.4446 THE INFLUENCE OF COMMUNICATION AND SOCIAL WORK ENVIRONMENT ON EMPLOYEES' INTERPERSONAL RELATIONSHIPS https://journals.unisba.ac.id/index.php/performa/article/view/4468 <p><em>This study explores the influence of communication and the social work environment on employees' interpersonal relationships, focusing on a sample of 60 employees from the Cimahi City Regional Government Agency. The research employs a saturated sampling method, where the entire population is included in the sample, ensuring comprehensive data representation. Data was collected through the distribution of structured questionnaires, designed to assess the quality of communication, the nature of the social work environment, and the resulting interpersonal relationships among employees. To analyze the collected data, multiple linear regression, t-tests, and f-tests were applied, allowing for both simultaneous and individual assessment of the variables in question. The findings reveal that both communication and the social work environment have a significant combined impact on the quality of interpersonal relationships among employees. Furthermore, the study indicates that when analyzed separately, both communication and the social work environment independently contribute to the development and maintenance of interpersonal relationships within the workplace. These results underscore the importance of fostering effective communication and a supportive social work environment to enhance workplace relationships, which are crucial for organizational success and employee well-being.</em></p> Nadya Rahmadhanti Aurik Gustomo Copyright (c) 2024 Nadya Rahmadhanti, Aurik Gustomo https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 2024-09-26 2024-09-26 21 2 188–198 188–198 10.29313/performa.v21i2.4468 PENGARUH KUALITAS PRODUK MAKANAN, PROMOSI, DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP NIAT PERILAKU KONSUMEN https://journals.unisba.ac.id/index.php/performa/article/view/4498 <p>Penelitian bertujuan untuk menganalisis pengaruh kualitas produk makanan, promosi, dan kualitas pelayanan terhadap niat perilaku konsumen, studi kasus Harris Café Sentul. Penelitian menggunakan penelitian kuantitatif dengan pendekatan survei untuk mendapatkan tanggapan pelanggan Harris Café Sentul. Teknik sampel menggunakan sampling purposive dengan tujuan mendapatkan pelanggan yang sudah lebih dari 1x menikmati makanan di Harris Café Sentul. Periode penyebaran instrumen penelitian dari tanggal 1 November 2023 sampai 30 November 2023 didapat 300 responden. Teknik analisis data menggunakan PLS-SEM. Hasil penelitian menunjukkan kualitas produk makanan, promosi, dan kualitas pelayanan berpengaruh positif signifikan terhadap behavioral intention. Ketiga pengaruh tersebut kualitas produk makanan berpengaruh lebih signifikan terhadap behavioral intention yang diikuti pengaruh kualitas pelayanan dan promosi. Implikasi manajerial, peningkatan kualitas produk makanan dan mengembangkan promosi yang efektif serta dan layanan yang berkualitas untuk mendorong peningkatan consumer behavioral intention Harris Café Sentul serta meningkatkan pelanggan restoran. Rekomendasi penelitian, memastikan kualitas makanan dan layanan dapat diberikan secara konsisten serta mengembangkan promosi yang tidak hanya berfokus pada diskon atau penawaran khusus, tetapi juga pada pengalaman pelanggan dengan menawarkan paket makan yang mencakup pengalaman layanan istimewa atau event khusus di Harris Café Sentul.</p> yogie putranto Pamuji Gesang Rahardjo Agus Riyanto Copyright (c) 2024 yogie putranto, Pamuji Gesang Rahardjo, Agus Riyanto https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 2024-09-26 2024-09-26 21 2 199–209 199–209 10.29313/performa.v21i2.4498 RANCANGAN STRATEGI PROMOSI BERBASIS WEBSITE PADA KLINIK DNA FAVORIT TAHUN 2024-2027 https://journals.unisba.ac.id/index.php/performa/article/view/4501 <div class="page" title="Page 1"> <div class="layoutArea"> <div class="column"> <p>Salah satu kunci keberhasilan agar produk atau jasa dapat dikenal secara luas yaitu dengan melakukan kegiatan promosi. Umumnya perusahaan terutama B2B (Business to Business), penggunaan website dalam keperluan proses bisnis masih menjadi primadona. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui strategi pemasaran dan promosi digital yang telah dilakukan di Klinik DNA Favorit, menganalisis GAP dan SWOT yang ada pada promosi digital untuk website Klinik DNA Favorit, dan menganalisis strategi promosi digital pada website yang tepat bagi Klinik DNA Favorit. Pengambilan data dilakukan dengan wawancara stakeholder dan melakukan wawancara kuesioner terhadap 30 pasien Klinik DNA Favorit. Hasil penelitian menunjukkan bahwa strategi peningkatan kinerja website DNA Favorit melalui desain ulang website, analisis kata kunci, dan implementasi SEO memberikan dampak positif terhadap visibilitas dan interaksi pengguna. Desain ulang website yang lebih user- friendly dan tampilan yang menarik meningkatkan pengguna serta meningkatkan kepuasan pengguna. Pemilihan kata kunci yang relevan dan spesifik membantu meningkatkan posisi website di hasil pencarian. Konten yang informatif dan terus diperbarui menarik pengunjung dan mendorong interaksi lebih lanjut dengan website.</p> </div> </div> </div> Fikry Haruno Nanda Alifia Putri Aprihatiningrum Hidayati Copyright (c) 2024 Fikry Haruno, Nanda Alifia Putri, Aprihatiningrum Hidayati https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 2024-09-26 2024-09-26 21 2 210–218 210–218 10.29313/performa.v21i2.4501 PENGARUH GAMIFIKASI LOYALITAS PROGRAM REDCLUB TERHADAP LOYALITAS MELALUI KEPUASAN PELANGGAN DI APLIKASI REDDOORZ https://journals.unisba.ac.id/index.php/performa/article/view/4634 <p>Perkembangan teknologi telah mendorong pertumbuhan sektor industri akomodasi di Indonesia, termasuk RedDoorz, sebuah perusahaan teknologi di bidang perhotelan yang menyediakan layanan pemesanan hotel budget berbasis aplikasi. Pada tahun 2023, RedDoorz meluncurkan program loyalitas berbasis gamifikasi, RedClub, untuk merespons persaingan ketat dalam layanan pemesanan hotel budget. Namun, penerapan gamifikasi yang tidak sesuai dengan kebutuhan pelanggan dapat berdampak negatif terhadap loyalitas pelanggan. Penelitian ini bertujuan untuk menilai apakah strategi gamifikasi RedDoorz dapat memberikan pengaruh signifikan terhadap loyalitas pelanggan. Pendekatan kuantitatif digunakan dengan menyebarkan survei kepada 385 pengguna RedClub di Indonesia dan dianalisis menggunakan Partial Least Squares Structural Equation Modeling (PLS-SEM). Hasil penelitian menunjukkan bahwa gamifikasi memiliki pengaruh positif signifikan terhadap kepuasan dan loyalitas pelanggan. Selain itu, kepuasan pelanggan memediasi secara signifikan pengaruh gamifikasi program loyalitas RedClub terhadap loyalitas pelanggan RedDoorz. Temuan ini memberikan wawasan kepada pemasar tentang strategi gamifikasi dan bagaimana hal tersebut dapat meningkatkan loyalitas pelanggan untuk memperoleh keunggulan kompetitif dalam industri akomodasi.</p> Willy Arya Nugraha Theresia Gunawan Istiharini Copyright (c) 2024 Willy Arya Nugraha, Theresia Gunawan, Istiharini https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 2024-09-26 2024-09-26 21 2 219–227 219–227 10.29313/performa.v21i2.4634 PERANAN KOMPETENSI KEWIRAUSAHAAN TERHADAP KINERJA USAHA DIMEDIASI EFIKASI DIRI PADA UMKM BANDUNG https://journals.unisba.ac.id/index.php/performa/article/view/4670 <p>Permasalahan yang terjadi pada UMKM di Bandung adalah adanya penurunan jumlah UMKM dari rentan tahun 2020 sampai dengan 2022, peningkatan kinerja usaha dirasa dapat menanggulangi masalah yang terjadi. Tujuan peneliti ini adalah untuk mengetahui peranan kompetensi kewirausahaan terhadap kinerja usaha yang dimediasi oleh efikasi diri di Bandung. Metode yang digunakan dalam penelitian adalah metode kuantitatif melalui metode survei dengan jumlah responden sebanyak 100 responden dari populasi 41.220 pelaku UMKM di Kota Bandung. Structural Equation Model – Partial Least Square (SEM-PLS) digunakan untuk analisis data dalam penelitian ini.Hasil penelitian pada UMKM di Bandung menunjukkan bahwa kompetensi kewirausahaan tidak langsung mempengaruhi kinerja usaha. Namun, efikasi diri memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja usaha, serta memediasi pengaruh kompetensi kewirausahaan terhadap kinerja usaha. Artinya, kompetensi kewirausahaan meningkatkan kinerja usaha melalui peningkatan efikasi diri. Selain itu, terdapat hubungan positif antara kompetensi kewirausahaan dan efikasi diri pada UMKM di Bandung. Penelitian ini memiliki implikasi bagi pelaku usaha dan lembaga pendidikan untuk mengembangkan program pelatihan yang memfokuskan juga pengembangan efikasi diri para wirausahawan selain dari peningkatan kompetensi diri.</p> Putri Puspita Dewi Henky Lisan Suwarno Copyright (c) 2024 Putri Puspita Dewi, Henky Lisan Suwarno https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 2024-09-26 2024-09-26 21 2 228–242 228–242 10.29313/performa.v21i2.4670