IMPLEMENTASI GREEN INNOVATION DAN DESAIN PRODUK TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN: DIMEDIASI OLEH DIMENSI PEMBELIAN BERULANG (STUDI KASUS INDUSTRI FURNITURE DI MOJOKERTO JAWA TIMUR)
DOI:
https://doi.org/10.29313/performa.v20i2.3003Keywords:
Green Innovation, Desain Produk, Loyalitas Konsumen, Pembelian BerulangAbstract
Green innovation menjadi konsep populer selama beberapa tahun terakhir menjadi solusi ata pemanasan global dan kerusakan lingkungan yang mengancam pouplasi. Dari hal tersebut menjadi peluang bagi perusahaan untuk menciptakan produk dengan nilai tambah dan mampu memenuhi kebutuhan konsumen. Penelitian ini ditujukan untuk membuktikan dan menganalisis pengaruh Green Innovation dan Desain Produk terhadap Loyalitas Konsumen berupa Pembelian Berulang pada perusahaan Manufaktur Sektor Kayu secara parsial dan simultan dengan objek penelitian Perusahaan Manufaktur Sektor Kayu Kabupaten Mojokerto. Menggunakan metode penelitian kuantitatif dengan teknis analisis Analisis Deskriptif , Analisis Jalur (Path Analysis)Analisis Regresi dengan MRA (Moderating Regression Analysis), Uji reabilitas, uji validitas, koefisien determinasi, uji asumsi klasik, uji t, uji f. Dengan menggunakan program SPSS untuk mengolah data tersebut. Jumlah sampel yang memenuhi kriteria pada purposive sampling pada konsumen Cv. Tunggal Jaya Mandiri Mojokerto adalah 300 Konsumen.
References
Hajawa, Alam S. Peranan Sumberdaya Hutan Dalam Perekonomian Dan Dampak Pemungutan Rente Hutan Terhadap Kelestarian Hutan Di Kabupaten Gowa. J Perennial,. 2013;3(2):59–66.
Wahyuni HC. Buku Ajar Pengendalian Kualitas Industri Manufaktur Dan Jasa. Buku Ajar Pengendalian Kualitas Industri Manufaktur Dan Jasa. 2020.
Afkarina KII, Wardana S, Damayanti P. Coal Mining Sector Contribution To Environmental Conditions and Human Development Index in East Kalimantan Province. J Environ Sci Sustain Dev. 2019;2(2):192–207.
Wahyuni H, Suranto S. Dampak Deforestasi Hutan Skala Besar terhadap Pemanasan Global di Indonesia. JIIP J Ilm Ilmu Pemerintah. 2021;6(1):148–62.
Yulianita A. Ekonomi pembangunan. 2014;12:70–85.
Susanto OA, Sukarno G. Analisis Kompetensi Entrepreneurial, Strategi Kewirausahaan dan Modal Sosial terhadap Kinerja Usaha pada UMKM Mebel di Kota Surabaya. Al-Kharaj J Ekon Keuang Bisnis Syariah. 2021;4(3):673–85.
Mardiah S. Fasilitasi Perdagangan Dan Ekspor Manufaktur Unggulan Indonesia Ke Rcep. J BPPK Badan Pendidik dan Pelatih Keuang. 2020;13(1):15–32.
Djunaidi M, Sholeh MAA, Mufiid NM. Identifikasi faktor Penerapan Green Supply Chain Management Pada Industri Furniture Kayu. J Tek Ind. 2018;19(1):1–10.
Cahyaningtyas SR, Isnaini Z, Ramadhani RS. Green Corporate Social Responsibility: Green Innovation Dan Nilai Perusahaan. J Apl Akunt. 2022;6(2):87–108.
Fisla W. Analisis Kinerja Berbasis Keunggulan Bersaing, Green Innovation, Kompetensi Wirausaha Dan Karakteristik Demografis Ikm Industri Kreatif Sumatera Barat. 2019;122–97.
Fitriani LK. Analisis Green Inovation Dampaknya Terhadap Keunggulan Bersaing Produk Dan Kinerja Pemasaran (Studi Empirik Pada Ukm Batik Ciwaringin Kabupaten Cirebon). J Manag Bus Rev. 2017;12(2).
Brier J, lia dwi jayanti. No 主観的健康感を中心とした在宅高齢者における 健康関連指標に関する共分散構造分析Title. 2020;21(1):1–9. Available from: http://journal.um-surabaya.ac.id/index.php/JKM/article/view/2203
Handayani J, Deriawan D, Hendratni TW. Pengaruh Desain Produk terhadap Keputusan Pembelian dan Dampaknya pada Kepuasan Konsumen. J Bus Bank. 2020;10(1):91.
Lubis R. Pengaruh Desain Produk Dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Pada Pt. Kencana Medan. Juripol. 2021;4(2):245–50.
Brama Kumbara V. Determinasi Nilai Pelanggan Dan Keputusan Pembelian: Analisis Kualitas Produk, Desain Produk Dan Endorse. J Ilmu Manaj Terap. 2021;2(5):604–30.
Jariyah KA, Yucha N. Analisis’Pengaruh’Kualitas’Pelayanan’Dan’Kualitas Produk’Terhadap’Keputusan’Pembelian’Di’Toko Pakaian Ainun Jaya Kota Baru Driyorejo. IQTISHADequity J Manaj. 2021;3(1):247.
Putri Fabiola V, Khusnah H. Pengaruh Green Innovation Dan Kinerja Keuangan Pada Competitive Advantage Dan Nilai Perusahaan Tahun 2015-2020. Media Mahard. 2022;20(2):295–303.
Tehuayo E. Pengaruh Diferensiasi Produk , Inovasi Produk , dan Iklan terhadap Loyalitas Konsumen Shampo Sunsilk di Kota Ambon. 2021;2(2):69–88.
Satryawati E. Pengaruh Kepercayaan Dan Kepuasan Terhadap Loyalitas Pelanggan E- Commerce. J Teknol Inform dan Komput. 2018;4(1):36–52.
Permatasari E, Luthfiana H, Pratama NA, Ali H. Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pembelian Ulang: Promosi, Harga Dan Produk (Literature Review Perilaku Konsumen). J Ilmu Manaj Terap [Internet]. 2022;3(5):473–4. Available from: https://doi.org/10.31933/jimt.v3i5
Gersom Hendarsono SS. Analisa Pengaruh Experiental Marketing terhadap Minat Beli Ulang Konsumen. J Manaj Pemasar [Internet]. 2013;1(2):1–8. Available from: http://publication.petra.ac.id/index.php/manajemen-pemasaran/article/view/524
Sugiharto S. Pengaruh Ketersediaan Produk Dan Harga Terhadap Pembelian Ulang Produk Dengan Kepuasan Pelanggan Sebagai Variabel Intervening Dalam Studi Kasus Air Minum Dalam Kemasan(Amdk) Cleo Didaerah Kelurahan Gunung Anyar Surabaya. Africa’s potential Ecol Intensif Agric. 2015;53(9 (AMDK)):1689–99.
Rinandiyana LR, Kurniawan D, Siliwang U, Bersaing K. Pengaruh Orientasi Kewirausahaan, Orientasi Pasar, Dan Keunggulan Bersaing Terhadap Profitabilitas. 2021;5(3):681–8.
Lathifah AR Al, Widyastuti DA. Pengaruh Green Product Terhadap Minat Pembelian Ulang (Studi pada Produk Lampu LED Merek PHILIPS). J Entrep Manag Ind. 2018;1(1):15–28.
Haris D. Kualitas Dan Desain Produk Dalam Meningkatkan Kepuasan Dan Loyalitas Konsumen (Studi Kasus Baju Dagadu Yogyakarta). Upajiwa Dewantara. 2018;2(2):125–39.
Iwan K, Santoso SB, Dwiyanto BM. Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kepuasan Pelanggan Ulang Produk Serta Dampaknya Terhadap Loyalitas Pelanggan (Studi Kasus Pada Produk Sakatonik Liver Di Kota Semarang). J Stud Manaj Organ. 2012;4(2):20–9.
Rizqiningsih DU, Widodo A. Pengaruh Green Marketing dan Service Quality terhadap Loyalitas Pelanggan dengan Customer Satisfaction sebagai Variabel Intervening (Studi Kasus di Starbucks Coffee Kota Surabaya). J Samudra Ekon dan Bisnis. 2021;12(2):242–56.
Sari YL, Atmojo CT. Pengaruh Desain Produk Terhadap Loyalitas Pelanggan Kafe Di Jombang. JPEKBM (Jurnal Pendidik Ekon Kewirausahaan, Bisnis dan Manajemen). 2021;4(2):01.
Anggraini D. Volume 5 No. 1 Tahun 2018 PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN DESAIN PRODUK TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN. Equilibiria. 2018;5(1).
Buku
Ferdinand, Augusty T., 2002, Kualitas Strategi Pemasaran: Sebuah Studi Pendahuluan, Jurnal Sains Pemasaran Indonesia, Vol. 1, No.1, (Mei), p.107-119.
Griffin. 2003. Costumer Loyalty: Menumbuhkan Dan Mempertahankan Kesetiaan Pelanggan.
Kotler dan Keller. 2013. Management Marketting. Jakarta.
Kotler dan Keller. 2006. Marketting Management. 12th ed. Pearson Pretice.
Sugiyono. 2015. Metode Penelitian Kuantitatif kualitatif dan R&D. Bandung: CV. Alfabeta. Cooper D.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 nikma yucha, Donny Arif, Babby Cecylia Sevana
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.