Jurnal Inovasi Komunikasi https://journals.unisba.ac.id/index.php/JIKOM en-US jikom@unisba.ac.id (Ike Junita Triwardhani) jikom@unisba.ac.id (Muhammad Affan Irtiza Pramono) Tue, 30 Apr 2024 06:45:42 +0800 OJS 3.3.0.13 http://blogs.law.harvard.edu/tech/rss 60 Membangun Komunikasi Ayah dan Anak Melalui Aktivitas di Rumah https://journals.unisba.ac.id/index.php/JIKOM/article/view/3411 <p><strong><em> </em></strong><em>Fathers have an important position in supporting children's growth, development and education. But sometimes the role of fathers is ignored by some people, even though through the father figure the child will find the basics and figures and role models for his life. The purpose of this study is to find out how fathers build communication with children to foster harmony and close relationships between fathers and children. The method used is through literature study, namely the author examines and collects various sources related to father-child communication and then analyzes and describes them. The results of the study state that communication between fathers and children can be built through daily activities that fathers do while at home. And these activities can not only strengthen the relationship between father and child but can also help optimize child development. </em></p> Dinar Nur Inten Copyright (c) 2024 Jurnal Inovasi Komunikasi https://journals.unisba.ac.id/index.php/JIKOM/article/view/3411 Tue, 30 Apr 2024 00:00:00 +0800 Nilai-Nilai Kearifan Lokal Tradisi Sedekah Bumi: Studi Naratif di Desa Sirnabaya Kabupaten Ciamis https://journals.unisba.ac.id/index.php/JIKOM/article/view/3467 <p><em>Kearifan local dalam perkembangan zaman yang penuh modernisasi dan serba digital, menuntut perubahan social masyarakat suatu daerah. Tradisi sedekah bumi merupakan suatu media internalisasi nilai-nilai kearifan local yang saat ini mulai bergeser seiring dengan perkembangan dunia serba digital yang efeknya sangat terasa di masyarakat. Tulisan ini bertujuan untuk mendiskripsikan nilai-nilai keislaman dan kearifan local masyarakat dalam tradisi sedekah bumi di Desa </em><em>Sirnabaya </em><em>Kecamatan </em><em>Rajadesa </em><em>Kabupaten </em><em>Ciamis</em><em> Jawa Barat. Metode penelitian menggunakan pendekatan fenomologi yang dilakukan di Desa</em> <em>Sirnabaya </em><em>Kecamatan </em><em>Rajadesa </em><em>Kabupaten </em><em>Ciamis</em><em> Jawa Barat dengan subjek penelitian dari kepala desa, tokoh agama, tokoh adat dan masyarakat di Desa </em><em>Sirnabaya</em><em>. Adapun pengumpulan data dilakukan dengan cara wawancara, observasi dan berbagai studi dokumentasi. Uji keabsahan data menggunakan triagulasi sumber. Dan di analisis menggunakan Teori Konstruksi Sosial Petter L. Berger dan Thomas Luckman. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tradisi sedekah bumi di Desa Cikedung masih terjaga dengan semangat gotong royong sesuai teori kontruksi social yang mengedepankan </em><em>pendekatan 3 (tiga) momen yang saling simultan yaitu internalisasi, objektifikasi dan ekternalisasi</em><em>. Dan proses internalisasi nilai-nilai kearifan local tersebut terdapat akuturasi budaya dan Islam.</em></p> Dudi Badruzaman, Qomar Abdurrahman Copyright (c) 2024 Jurnal Inovasi Komunikasi https://journals.unisba.ac.id/index.php/JIKOM/article/view/3467 Sat, 15 Jun 2024 00:00:00 +0800 Direct Marketing sebagai Strategi Komunikasi Pemasaran dalam Produk Pakaian "Embrio" https://journals.unisba.ac.id/index.php/JIKOM/article/view/3532 <p><strong><em>Abstract. </em></strong><em>This research begins with the growth of “Embrio” distro to survive on the competition of clothing distro product with the marketing strategy that was initially conventional, then switch with direct marketing method using existing media channels. The purpose of this research is to know the interactivity of customer relationship, to know how “Embrio” distro using media channel in direct marketing and know the pull factor and the impetus to do direct marketing as a means of promotion in marketing “Embrio” distro. Theories used are Marketing Communication Theory, direct marketing and symbolic interaction. This research was conducted at “Embrio” Clothing Distro at Plaza Parahyangan Bandung. And as key informant is the owner and an employee. This research uses a case study method with qualitative approach. And data collection techniques in this study are in-depth interviews, direct observation, and documentation. The results of ths research, in marketing efforts, “Embrio” distro has done the stages of direct marketing as a marketing communication strategy as expected which is personal selling, servivec and layality as a communication strategy. In an effort to build relationships with customers, “Embrio” distro perform several stages such as: prospecting, calling and sending messages to customers, marketing products and looking for potential customers by using facebook and Instagram also face to face directly, then, emerged patient and presentiment as wrong one intangible method Embryo distro, fostering persuasive relationships with customers, using social media phones as a marketing step to reach a price agreement and use Facebook, Instagram, Blackberry Messenger, whatsapp to support marketing activities</em></p> Mufti Fauzi Copyright (c) 2024 Jurnal Inovasi Komunikasi https://journals.unisba.ac.id/index.php/JIKOM/article/view/3532 Fri, 07 Jun 2024 00:00:00 +0800 Peran Komunikasi Politik Elit Tradisional dalam Konstalasi Politik Lokal https://journals.unisba.ac.id/index.php/JIKOM/article/view/3533 <p><em>Pemilihan kepala daerah (PILKADA) secara langsung merupakan salah satu kemajuan demokrasi di Indonesia. PILKADA yang dilakukan sebelumnya&nbsp; melalui lembaga legislatif, dirasakan tidak mencerminkan keinginan langsung masyarakat selaku konstituen. Namun, demokrasi langsung pada level local ini ternyata disatu sisi menguatkan tatanan sosial tradisional yang sudah hidup sejak awal di masyarakat. Relasi-relasi lama ini digunakan oleh para elit politik tradisional untuk memenangkan suksesi politik di daerah. PILKADA langsung serentak di kabupaten Seram Bagian Timur tahun 2015 memperlihatkan bagaimana relasi-relasi sosial lama atau tradisional ini digunakan sebagai alat dan media komunikasi politik.</em></p> Faisal Idris Rumalutur Copyright (c) 2024 Jurnal Inovasi Komunikasi https://journals.unisba.ac.id/index.php/JIKOM/article/view/3533 Wed, 01 May 2024 00:00:00 +0800 Strategi Komunikasi E-Commerce pada Gitar Listrik Ibanez di Bandung https://journals.unisba.ac.id/index.php/JIKOM/article/view/3534 <p>Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui teknik pemasaran gitar listrik merk Ibanez oleh toko alat musik Nada lewat media sosial Instagram. Teknik pemasaran ini menggunakan foto produk dan foto testimoni yang diunggah kedalam akun toko alat musik Nada. Foto produk dan testimoni yang akan diunggah kedalam akun Instagram toko alat musik Nada dibahas terlebih dahulu oleh pemilik toko dan admin toko alat musik Nada. Pembahasan ini guna menentukan kualitas unggahan dan kaidah yang berlaku di media sosial Instagram. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan pendekatan penelitian Studi Kasus. Sampel dari penelitian ini diambil menggunakan metode purposive sampling dengan jumlah sampel yaitu 2 orang informan kunci yaitu pemilik dan admin akun toko alat musik Nada di Instagram dan informan tambahan dari konsumen yang berkunjung ke toko. Didapatkan hasil bahwa toko alat musik Nada menggunakan foto testimoni dan produk untuk menarik perhatian <em>followers</em> dan netizen dan juga untuk menunjukan kredibilitas kepada <em>followers</em> dan netizen.</p> <p><strong><em>Abstract. </em></strong><em>This research aim to know Ibanez brand electric guitar marketing technique by Nada music store through Instagram social media. This marketing use product photo and testimony photo which uploaded into Nada music store account. Product and testimony photos are discussed first by store owner and Nada music store admin. Their discussion determine uploaded content quality and norm that aplied on Instagram social media. This research is a qualitative research with case study research approach. Sample from this research taken by using purposive sampling method with the total of two number of key informant sample which are owner and admin of Nada music store and store patron as an additional informant. Accuired result shows that Nada music store use testimony and product photos to attract followers and netizen attention and also to show their credibility to their followers and netizens</em></p> Hadi Baku Pangestu Copyright (c) 2024 Jurnal Inovasi Komunikasi https://journals.unisba.ac.id/index.php/JIKOM/article/view/3534 Sat, 15 Jun 2024 00:00:00 +0800